Seperti di wartakan oleh phonearena,ada sebuah video yang di uload yang menggambarkan seoarang perempuan membanting Galaxy s6 edge dengan brutal,anehnya Smartphone tersebut tidak mengalami lecet sedikitpun.
Baca Juga LG Siapkan G4 Note Untuk Lawan Galaxy Note 4
Saat resmi diluncurkan pada 10 April mendatang, handset flagship itu akan kembali melalui uji coba berat sesungguhnya, seperti drop test dan juga uji coba dalam air.
layak Kita tunggu apakah Galaxy S6 Edge mampu dengan uji coba tersebut,seperti kita ketahui seri pendahulu S5 mampu bertahan di kedalaman air hingga 3,3 meter air.
Samsung Galaxy S6 Edge |